Cara Meng-copy DVD ke Harddisk



Tahapan pertama, jalankan program CladDVD XP. Program ini juga bekerja dengan Win 98. Setelah berjalan beberapa saat maka akan tampil data pada DVD-ROM yang sudah dimasukan CD-DVD.Tekan option untuk mengaktifkan file yang akan disimpan drive mana.



Selanjutnya. Setelah memasukan nama directory yang akan menyimpan file minimal harus memiliki file yang sama besar dengan isi dari DVD. Sekitar 5 GB untuk melakukan Ripping pada sebuah CD-DVD. Pada option juga dapat dibagi bentuk file untuk tidak melebihi ukuran sebesar 1 GB. Bila menginginkan sebuah file utuh, disarankan tidak menjalankan program dengan Win98 atau FAT 32. Gunakan OS seperti NTFS untuk menyimpan file utuh tanpa pembagian


Click FrameServe dan akan tampil seperti dibawah ini



Biarkan kondisi yang sama seperti diatas, merubah boleh, tetapi resiko ditanggung sendiri ya heheheh.

Tekan OK untuk kembali ke menu utama dan akan memulai proses persiapan RIPPING CD



Pilih NO IFO Parsing, maka akan muncul gambar pada program dengan option seperti dibawah ini.



Proses akhir ada 2 option untuk melakukan full DVD ripping (dengan resiko paling kecil) atau memilih file yang akan di ripping



Untuk membuka file yang sudah di Ripping, cukup mencari nama file dan directory dari software PowerDVD. Pada gambar atas adalah pemilihan file dari harddisk dan bukan dari DVD drive

Pada gambar bawah, maka akan tampak 4 file IFO dan pilih file untuk memutar. Program Power DVD akan menjalankan film seperti DVD asli dari DVD-ROM drive.



Informasi dari Exploring Windows 98. Total file memang sangat gede. Total untuk file yang di RIPPING mencapai 4GB untuk sebuah film DVD



Melakukan RIPPING memang hal yang menyenangkan, karena dengan program, maka akan memiliki hasil film yang sama dengan CD DVD asli.

Kendala yang belum dihadapi adalah, apakah sistem proteksi DVD untuk mengkopy ke harddisk juga berlaku dengan software. Hal ini belum diketahui. Yang pasti dengan software ini, masih dapat dilakukan untuk mengkonversi file DVD dari harddisk ke file MPEG dengan DVDX - Baca artikel untuk meng konversi DVD ke CD



selamat mencoba ya.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Trik And Tips dengan judul Cara Meng-copy DVD ke Harddisk . Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://hour17.blogspot.com/2011/09/cara-meng-copy-dvd-ke-harddisk.html . Terima kasih!
Ditulis oleh: dimasprayoga90 -

Belum ada komentar untuk " Cara Meng-copy DVD ke Harddisk "

Posting Komentar